Pengaruh Current Ratio dan Quick Ratio Terhadap Harga Saham pada Perusahaan Consumer Goods yang Tercatat di BEI Periode Tahun 2013– 2017
Keywords:
: Current Ratio, Quick Ratio, Harga SahamAbstract
Tujuan Studi: Tujuan penulisan ini adalah mengetahui adanya Pengaruh CR dan QR pada Harga Saham Sektor Consumer Goods.
Metodologi: Jumlah data dalam penelitian ini adalah 30 data.Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah sampling purposive (teknik pengambilan sampel dengan kriteria).Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda, uji asumsi klasik, uji T dan F.
Hasil Penelitian: Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat pengaruh signifikan secara parsial Current Ratioterhadap Harga Saham, secara parsial Quick Ratioterhadap Harga Saham, dan secara simultan CR dan QR terhadap harga saham.
Manfaat: Bagi akademisi sebagai tambahan wawasan mengenai perkembangan harga saham, bagi praktisi sebagai pertimbangan ekonomi Indonesia dalam faktor-faktor yang dapat memajukan industry perusahaan consumer goods, bagi peneliti selanjutnya menjadi salah satu refrensi bagi penelitilainnya untuk melakukan penelitian yang lebih mendalam.