Pengaruh Komunikasi terhadap Produktivitas Kerja Karyawan di PT. Sanggar Sarana Baja di Kota Samarinda

Authors

  • Adeliya Syita Widyarma Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur
  • Askiah Askiah Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur

Keywords:

Komunikasi, Produktivitas, SDM

Abstract

Tujuan studi: Untuk menganalisis pengaruh komunikasi kerja terhadap produktivitas kerja karyawan pada PT. Sanggar Sarana Baja di kota Samarinda.

Metodologi: Menggunakan metode sampel total untuk mengumpulkan data melalui kuesioner kepada dan akan dianalisis menggunakan regresi linier sederhana.

Hasil: Penelitian ini menunjukan bahwa komunikasi kerja berpengaruh signifikan terhadap produktivitas kerja karyawan PT. Sanggar Sarana Baja di kota Samarinda.

Manfaat: Penelitian ini menghasilkan manfaat sebagai sarana pembelajaran dan menambah wawasan mengenai pengaruh komunikasi kerja terhadap produktivitas kerja dan diharapkan dapat menjadi referensi untuk penelitian selanjutnya yang akan berdampak terhadap peningkatan produktivitas perusahaan.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2022-04-14

Most read articles by the same author(s)