Pengaruh Pemberian Mirror Therapy terhadap Fungsi Motorik pada Pasien Stroke yang Menderita Hemiparesis Ekstremitas Bawah: Literatur Review

Authors

  • Muhammad Iqbal Maulana Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur
  • Slamet Purnomo

Keywords:

Stroke, Mirror Therapy, Fungsi Motorik, Hemiparesis, Ekstremitas Bawah

Abstract

Tujuan Studi: Untuk mengetahui pengaruh pemberian mirror therapy terhadap fungsi motorik pada pasien stroke ektremitas bawah yang mengalami hemiparesis.

Metodologi:Data yang digunakan dalam penelitian ini bukanlah data bekas yang diperoleh langsung dari pengalaman di lapangan, melainkan diperoleh dari hasil penelitian yang dilakukan oleh peneliti sebelumnya. Sumber data bekas yang diperoleh dalam bentuk artikel atau jurnal yang berkaitan dengan mata pelajaran dilakukan melalui pemanfaatan database melalui Google Scholar dan Sciene Direct. 

Hasil: Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa mirror therapy secara signifikan mempengaruhi dalam proses pemulihan fungsi motorik ektremitas bawah pasien stroke yang mengalami hemiparesis.

Manfaat: Memberikan pengetahuan mengenai mirror therapy yang dapat mempengaruhi fungsi motorik sehingga dapat meningkatkan pergerakanektremitas bawah serta dapat dijadikan evidence base yang dapat gunakan sebagai intervensi di tenaga kesehatan untuk pasien stroke yang mengalami kelemahan otot selain juga dapat diterapkan dan dilakaksanakan secara mandiri di masyarakat dan penderita stroke itu sendrir dan dapat menambah data hasil penelitian mirror therapy yang meningkatkan fungsi motorik pada pasien stroke. Serta dapat memberikankontribusi pengetahuan di dunia kesehatan yang berkaitan dengan penyakit stroke beserta intervensinya

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2022-08-25