Hubungan Manajemen Diri (Self Management) dengan Harga Diri pada Pasien Diabetes Mellitus di Wilayah Kerja PUSKESMAS Palaran Samarinda

Authors

  • Reni Reni Kumalasari UMKT
  • Fitroh Asriyadi

Keywords:

Self management, Self Esteem, Diabetes Meliitus

Abstract

Tujuan studi: Bertujuan mengetahui hubungan manajemen diri (self management) dengan harga diri.

Metodologi: Metode yang digunakan yaitu cross sectional dengan uji bivariat chi square dengan alpha 0.05.

Hasil: Hasil uji statistik dengan chi square diperoleh nilai p=0,000 (<0,05) maka dapat disimpulkan ada hubungan antara manajemen diri dengan harga diri pasien diabetes mellitus di wilayah kerja Puskesmas Palaran Samarinda.Terdapat hubungan antara manajemen diri dengan harga diri pada pasien diabetes mellitus di wilayah kerja Puskesmas Palaran Samarinda

 

Manfaat: Sebagai panutan dan referensi pada penelitian yang akan datang berhubungan dengan manajemen diri (self management) dengan harga diri.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2020-07-27

Most read articles by the same author(s)