Hubungan Pemberian ASI Eksklusif dan Status Gizi terhadap Kejadian Diare pada Balita: Literature Review

Authors

  • Nina Subekti universitas muhammadiyah kalimantan timur
  • Fatma Zulaikha

Keywords:

ASI Eksklusif, Status Gizi, Diare, Balita

Abstract

Tujuan studi: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya hubungan antara pemberian ASI Eksklusif dan Status Gizi terhadap kejadian diare pada balita

Metodologi: Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah literataure review. Peneliti mencari artikel dari tiga database antara lain Google Scholar, PubMed dan ProQuest dan didapatkan 15 jurnal yang akan di analisis untuk mendapatkan hasil dari penelitian

Hasil: Terdapat hubungan yang signifikan antara ASI Eksklusif dan Kejadian Diare Balita. Serta terdapat hubungan yang signifikan pula antara Status Gizi dengan Kejadian Diare Balita.

Manfaat: Untuk menjadi referensi bagi peneliti yang akan menggunakan variable serupa

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2022-04-13

Most read articles by the same author(s)

> >>