Pengaruh Relaksasi Benson terhadap Skala Nyeri Kepala pada Penderita Hipertensi : Literature Review

Authors

  • Almarida Nur Afiffa Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur
  • Taufik septiawan Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur

Keywords:

Hipertensi, Skala Nyeri Kepala, Teknik Relaksasi Benson

Abstract

Tujuan studi: Penulisan dalam bentuk literatur review ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh teknik relaksasi benson terhadap nilai nyeri kepala pada penderita hipertensi.

Metodologi: Metode penulisan dengan literature review dengan mengambil 15 jurnal 5 jurnal nasional dan 10 jurnal Internasional, sesuai dengan kriteria inklusi dan eksklusi.

Hasil: Terapi relaksasi benson atau yang sejenis (mirip) yang mengunakan relaksasi pernapasan ataupun relaksasi spiritual efektif dalam menurunkan nyeri kepala pada penderita hipertensi.

Manfaat: Dari studi ini bisa menjadi tinjauan pustaka bagi peneliti selanjutnya untuk mengembangkan serta menambah wawasan, pengetahuan dan pengalaman tentang terapi relaksasi benson dalam mengatasi menurunkan skala nyeri kepala pada penderita hipertensi dan Menganalisa dengan adanya studi literature review pengaruh teknik relaksasi benson sebagai terapi non farmakologi untuk penyakit yang lain selain penderita hipertensi dengan database yang digunakan untuk mencari literature agar lebih bervariasi.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2022-04-12

Most read articles by the same author(s)

> >>