Pengaruh Teknik Relaksasi Benson terhadap Kualitas Tidur Literature Review

Authors

  • Hairunisa Agustina universitas muhammadiyah kalimantan timur
  • Taufik Septiawan Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur

Keywords:

Relaksasi Benson, Kualitas Tidur

Abstract

Tujuan studi: Untuk membuktikan adanya pengaruh Teknik Relaksasi Benson Terhadap Kualitas Tidur berdasarkan literature review.

Metodologi: Pencarian jurnal menggunakan Google Scholar/cendekia, PUBMED. Dengan tahun publikasi 2016-2021.Kata kunci yang digunakan dalam pencarian adalah “teknik relaksasi benson” (Benson’s Relaxation Technique) AND “kualitas tidur” (Sleep Quality) AND “teknik relaksasi benson terhadap kualitas tidur” (Benson’s Relaxation Technique In Sleep Quality) sehinggadidapatkan 15 jurnal penelitian untuk direview.

Hasil: Hasil dari pembahasan analisis literature review Dari 15 jurnal tentang pengaruh teknik relaksasi benson terhadap kualitas tidur menunjukkan bahwa adanya pengaruh saat diberikan terapi relaksasi benson dalam meningkatkan kualitas tidur seseorang

Manfaat: pada penelitian ini dapat dipergunakan sebagai tinjauan pustaka dalam melakukan penelitian teknik relaksasi benson terhadap kualitas tidur.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Most read articles by the same author(s)

> >>